Pengidap HIV di Morotai Bertambah 14 Orang

Beritadetik.id – Kasus pengidap HIV di Kabupaten Pulau Morotai, Maluku Utara, tahun 2023 mencapai 53 orang dan 2 diantaranya meninggal dunia.

“Di tahun 2023 ada 53 kasus HIV kemudian bulan Januari hingga Juni 2024 ini baru terdapat 14 pengidap HIV,”ungkap Direktur RSUD Ir Soekarno Pulau Morotai Dr Intan Imelda, kepada beritadetik.id, Kamis (4/7/2024) di ruang kerjanya.

Ia bilang, tahun 2023 kami dari RSUD Ir Soekarno punya data jumlah pengidap penyakit HIV yang di rawat oleh pihak kami sebanyak 53 orang yang mengidap HIV.

Bacaan Lainnya

Sedangkan dari 53 kasus pengidap HIV yang di tangani, ada dua orang pasien yang telah meningal duni. “Jadi saat ini masi tersisa 51 orang,”ucap Direktur.

Saat ini para pasien dalam perawatan menurutnya, tiap bulan dilakukan terapi sekalian diberikan obat. Untuk biayai pengobatan para pasien semua mengunakan BPJS.

“Kepada masyarakat Morotai harus merubah pola hidup dan hindari seks bebas, selain itu jauhi narkoba. Karena hal itu dapat menular,”harapnya.(ul).

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *